Sebenarnya sudah sejak lama ingin saya posting artikel ini tapi berhubung sibuk dengan banyaknya pekerjaan baru kali ini deh... sempat menulis. Okelah.. langsung saja, pingin tau caranya ayo ikuti petunjuk di bawah
Berikut langkah-langkahnya:
- Masuk ke Account blogger anda ==> Dashboard/dasbor==> Layout/tataletak==> Pilih Edit HTML==>
- Lalu Centang "EXPAND TEMPLATE WIDGET"
- Demi keamanan lakukan backup dengan "DOWNLOAD TEMPLATE LENGKAP".Agar apabila terjadi kesalahan anda tinggal meletakkannya kembali.
Kemudian anda Copy kode dibawah ini :
<script type='text/javascript'>
/* Edited By : web-agung.blogspot.com januari 2011 */
/* For support and information :silahkan di kotak comentar */
//<![CDATA[
scrW=screen.availWidth
scrH=screen.availHeight
window.resizeTo(10,10)
window.focus()
for(a=0;a<80;a++){
window.moveTo(0,0)
window.resizeTo(0,scrH*a/80)
}
window.resizeTo(0,0)
for(b=0;b<80;b++){
window.moveTo(0,scrH/1)
window.resizeTo(scrW*b/80,0)
}
for(c=0;c<80;c++){
window.moveTo(scrW/1,scrH/1)
window.resizeTo(0,scrH*c/80)
}
for(d=0;d<80;d++){
window.moveTo(scrW/1,0)
window.resizeTo(scrW*d/80,0)
}
for(e=0;e<80;e++){
window.resizeTo(scrW*e/80,scrH*e/80)
}
window.moveTo(0,0)
window.resizeTo(scrW,scrH)
//]]>
</script>
- Lalu silahkan Pastekan kode tersebut tepat di bawah kode : < head >
- Kemudian jangan lupa click simpan, selanjutnya silahkan buka blog anda dan lihat browser Bergerak Memutar Saat Membuka Halaman Blog
Sebagai informasi tambahan, uji coba trick ini berhasil saya lakukan pada Browser Internet Explorer dan Mozilla Firefox.
Demikian tutorial kali ini, Sampai jumpa dan Selamat Mencoba.
Semoga Bermanfaat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar